About Us
CV. Sinar Jaya adalah perusahaan yang bergerak di bidang penyediaan dan pengembangan peralatan industri rokok (Cigarettes Materials). Sejak berdiri, kami berkomitmen untuk mendukung kebutuhan industri tembakau melalui solusi alat dan mesin yang efisien, presisi, dan dapat diandalkan.
Kami memahami bahwa stabilitas dan kecepatan produksi sangat penting di industri ini, oleh karena itu CV. Sinar Jaya terus berinovasi dalam memberikan layanan cepat, presisi, dan terjamin kualitasnya.